Referat: CA Paru atau Kanker Paru

Pendahuluan
Pada awal Abad ke-20, kanker paru menjadi masalah global. Kanker paru merupakan kanker yang paling sering di dunia. Saat ini, 1,2 juta orang meninggal karena kanker paru-paru setiap tahun dan kejadian global kanker paru-paru semakin meningkat (Hansen, 2008). Di Eropa, kanker paru-paru menyumbang 6% dari semua kematian. Dari Sekitar 38.000 kasus yang terdiagnosa kanker paru, kira-kira 33.500 orang akan meninggal setiap tahun. Hal tersebut melebihi jumlah kematian pada kanker payudara dan kanker usus. Tingginya angka merokok pada masyarakat Indonesia akan menjadikan kanker paru sebagai salah satu masalah kesehatan di Indonesia. Peningkatan angka kesakitan penyakit kanker paru dapat dilihat dari hasil Survai Kesehatan Rumah Tangga (SKRT) yang pada 1972 memperlihatkan angka kematian karena kanker masih sekitar 1,01 % menjadi 4,5 % pada 1990 (PDPI, 2003; Hunt.et.al, 2009). Kanker paru merupakan salah satu jenis penyakit paru yang memerlukan penanganan dan tindakan yang cepat dan terarah. Penegakan diagnosis penyakit ini membutuhkan ketrampilan dan sarana yang tidak sederhana dan memerlukan pendekatan multidisiplin kedokteran. Penemuan kanker paru pada stadium dini akan sangat membantu penderita (PDPI, 2003). 
Dikarenakan bahan referatnya yang terlalu panjang maka saya simpan dalam bentuk pdf. Selengkapnya disini:
Referat_Ca_Paru.pdf 2,66 MB Mediafire

Asslam...Salam Teman Sejawat. Ini adalah Referat saya waktu masih koass Bedah di RSUP Fatmawati (Koass?? Sekarang kan ud dokter :-P). Pembimbing saya saat itu adalah dr. Rugun M Tobing, Sp.BTKV, sebelumnya saya mengucapkan banyak terima kasih kepada beliau dan juga seluruh konsulen2 bedah fatma yang telah memberikan ilmunya yang sangat bermanfaat ini. Dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan tekhnologi saat ini, mungkin juga telah banyak perubahan pada kasus-kasus kanker paru baik pemeriksaannya ataupun tatalaksananya, maka dari itu saya mohon maaf jika banyak kekurangan pada referat kanker paru ini. BTK. Wassalam.

0 Response to "Referat: CA Paru atau Kanker Paru"

Posting Komentar

Postingan Populer

Label

Obat (42) data kedokteran (29) kesehatan (25) kedokteran (21) artikel kesehatan (18) Asam Urat (15) medical (15) klinik (11) koass (11) book (10) free download (9) Pengobatan (8) Pencegahan (7) penatalaksanaan (7) Clinical pharmacology (6) Farmakologi (6) dokter (6) sehat (6) Gejala (5) clinical (5) febris (5) product (5) Cara Menghilangkan Komedo (4) Komedo (4) Obat Asam Urat (4) Surgery (4) daftar obat (4) demam (4) e-book (4) rangkuman (4) Handbook (3) Makanan Untuk Penderita Asam Urat (3) air (3) alat kesehatan (3) kegiatan ilmiah (3) kulit (3) makanan (3) medical textbook (3) pharmacology (3) terbaru (3) Akibat Merokok (2) Antibiotik (2) Bantuan Hidup Dasar (2) Bekam Obat Asam Urat (2) Bertram Katzung (2) Jantung paru (2) Kolesterol Normal (2) Obat Herbal Asam Urat (2) Tanaman Obat Asam Urat (2) bahaya (2) bayi (2) diabetes mellitus (2) diare (2) diare pada anak (2) kehamilan (2) kortikosteroid (2) mata (2) monitor (2) parasetamol (2) penyelenggaraan (2) relaksasi (2) 10 Blog Kesehatan Terbaik (1) 3M (1) 4M plus (1) ACLS (1) AHA (1) Akibat Asam Urat Tinggi (1) Antimikroba (1) Asam Urat Tinggi Sembuh (1) BPJS (1) Bahaya Asam Urat (1) Blood Pressure (1) CA Paru (1) Cara Menghilangkan Komedo Terbaik (1) Cara Mengobati Asam Urat (1) Cara Mengobati Asam Urat pada Kaki (1) Cara Menyembuhkan Asam Urat (1) DBD (1) Daun Salam Obat Asam Urat (1) Demam Berdarah (1) Diagnosis Penyakit Asam Urat (1) EKG (1) Gejala Asam Urat Tinggi (1) Gendarussa (1) Gout (1) Hypertension (1) JNC (1) KJS (1) Kartu Jakarta Sehat (1) Katzung (1) Komedo Hitam (1) Kumis Kucing Obat Asam Urat (1) Lemon Obat Asam Urat (1) Lingkungan Hidup Penderita Asam Urat (1) Littmann (1) Makanan Asam Urat (1) Makanan Penurun Kolesterol (1) Makanan yang mengandung asam urat (1) Meniran Obat Asam Urat (1) NICU (1) Obat Asam Urat dan Kolesterol (1) Obat Asam Urat di Apotik (1) Obat alami asam urat (1) Obat asam urat generik (1) Obat asam urat nanas (1) Omron (1) Oxford (1) Pantangan Asam Urat (1) Pencegahan Asam Urat (1) Pengertian Asam Urat (1) Penurun Asam Urat (1) Penyebab Asam Urat (1) Peradangan (1) Pil KB (1) Pil KB Pria (1) RS Kartini (1) RSUD (1) Radang (1) Raspberry (1) Resusitasi (1) SPF (1) Sambiloto Obat Asam Urat (1) Sayuran Untuk Penderita Asam Urat (1) Schwartz (1) Smith (1) Stethoscope (1) Tempuyung Obat Asam Urat (1) Terapi Asam Urat (1) Tingkatkan gairah seksual (1) Washington (1) anak (1) anti polusi (1) antioksidan (1) baca EKG (1) bakteri (1) bayi dara (1) bayi dera (1) bayi upik (1) biaya (1) cara cepat baca EKG (1) cuci tangan (1) curahan hati (1) daun sirsak obat asam urat (1) definisi stres (1) demam tifoid (1) detak jantung (1) diaetes mellitus (1) diagnosa mata (1) diet (1) diet asam urat (1) diet sukses (1) diet tanpa tersiksa (1) eksfoliasi (1) ekstrak tumbuhan (1) gula darah (1) gula darah rendah (1) hamil (1) henti jantung (1) henti nafas (1) hipoglikemi (1) imaturus (1) imodium (1) infeksi (1) kanker paru (1) kasus (1) kata (1) kecantikan (1) kelas III (1) kerusakan (1) keterbatasan (1) kontrasepsi (1) kotoran telinga (1) laktasi (1) libido (1) loperamid (1) lulur (1) luluran (1) manajemen stres (1) manfaat sehat (1) masker (1) mati suri (1) membersihkan telinga (1) mengatasi stres (1) meninggal (1) mimpi (1) motivasi (1) non-hormonal (1) normal asam urat (1) nyamuk (1) obat alami asam urat tinggi (1) obat asam urat alami (1) obat nasional (1) penggunaan (1) penuaan kulit (1) penurun panas (1) penyakit (1) penyakit jantung (1) penyakit kulit (1) penyakit mata (1) penyakit tifus (1) penyebab stres (1) photoaging (1) pijatan (1) pil (1) prematur (1) referat (1) scrub (1) sel kulit (1) serumen (1) sinar UV (1) steroid (1) stres (1) tanaman papua (1) telinga (1) tidur (1) tifoid (1) tifus (1) tips (1) urology (1) vitamin (1)